Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

6 Hal Seputar Money Management Trading

Gambar
Money Management merupakan konsep pengaturan keuangan yang sangat cocok, akurat dan efisien dalam pengelolaan investasi. Berbagai metode Money Management di bawah ini jika digunakan dalam live trading maka diperlukan pertimbangan yang akurat. Berapa modal yang anda cadangkan, berapa penambahan posisi yang diperlukan dan sampai sejauh mana anda dapat mengikuti pergerakan pasar. Ada 6 hal yang perlu diperhatikan seputar Money Management dalam trading agar anda bisa menghasilkan profit yang maksimal, seperti: 1. Atur Risiko Setiap Transaksi Pengaturan risiko dapat dilakukan melalui mekanisme Stop Loss  2. Selalu Gunakan Stop Loss Mekanisme penggunaan Stop Loss: Posisi Stop Loss menyesuaikan dengan time frame yang anda pakai. Semakin besar time frame yang anda pakai maka semakin besar stop loss yang anda pasang Interval Stop Loss minimal adalah sebesar nilai risiko per transaksi yang telah anda tentukan sebelumnya Jangan mengubah nilai Stop Loss dengan alasan apa